Dok / Subaru Indonesia
Senin, 08 Januari 2024 - 16:45 WIB

Subaru Exhibition Menawarkan Program Imlek dan Harga Terbaru di Grand Batam Mall

Dok / Subaru Indonesia
Dok / Subaru Indonesia
Dummy

ECONOMIC ZONE - Hari ini, Subaru Indonesia dan Plaza Subaru Batam memulai kemeriahan perayaan Imlek 2024 dengan mengadakan Subaru Exhibition di Grand Batam Mall dengan program Imlek dan memperkenalkan daftar harga area Batam (Plat V) terbaru. Program Imlek tersebut khusus untuk pembelian Subaru WRX dan Subaru WRX Wagon, dimana customer akan mendapatkan angpao yang berisi beragam hadiah menarik. Acara ini sendiri berlangsung selama satu minggu di atrium Grand Batam Mall pada 8-14 Januari 2024.

Arie Christopher, Chief Executive Officer, Subaru Indonesia mengatakan, "Batam adalah daerah penting untuk Subaru, kami membuka dealer kedua Plaza Subaru mulai tahun 2022 karena yakin akan potensi pasar yang ada. Di awal tahun 2024 ini sendiri kami telah menyesuaikan produk dan layananyang sesuai dengan keinginan Masyarakat Batam dengan wujud peluncuran pricelist baru untuk

harga Batam (Plat V) yang membuat kendaraan kami semakin memberikan value terbaik jika dibandingkan dengan Subaru core-technology yang ditawarkan pada setiap model terbaru kami".

Pricelist Subaru khusus Batam (Plat V) Model

Harga OTR Plat V (Batam)

Subaru Crosstrek 2.0i-S Rp. 395.500.000,-

Subaru Forester 2.0i-S Rp. 469.500.000,-

Subaru Outback 2.5i-T Rp. 569,500,000, Rp. 605,000,000, Subaru BRZ 2.4 M/T Subaru BRZ 2.4 A/T Rp. 630.000.000,-

SubaruWRX M/T Rp. 625.500.000,-

Penglihatan Subaru WRX 2.4 tS A/T Rp. 699.500.000,-

Subaru WRX Wagon 2.4 GT-S Subaru WRX Wagon 2.4 tS Rp. 715.500.000,-Rp. 765.500.000,-

Adapun seluruh kendaraan yang dipasarkan melalui Plaza Subaru, ditawarkan dengan Garansi 3 tahun / 100.000 km, servis gratis 3 tahun / 30.000km (tergantung mana yang tercapai lebih dahulu), dan juga Subaru Roadside Assistance 3 tahun, layanan bantuan darurat 24/7 oleh Atlas Indonesia.

Untuk mengetahui lebih lanjut tentang Subaru di Indonesia, konsumen dapat menghubungi SubaruSales Consultant atau WhatsApp di +62851-8688-6060, website www.subaruindonesia.com, atau media sosial Subaru di @subaru.indonesia.

Dummy

Komentar

Dummy

Berita Lainnya

 
Nasional
18 jam yang lalu
Diprediksi Naik Lebih dari 40% XL Axiata Antisipasi Lonjakan Trafik Saat Perayaan Cap Go Meh
XL Axiata menyiapkan jaringan untuk antisipasi lonjakan trafik data yang diprediksi naik lebih dari 40% di kota-kota yang menjadi pusat perayaan Cap Go Meh seperti Singkawang, Pontianak, Medan, Jakarta, Semarang, dan Surabaya.
 
Industri
06/02/2025 17:40 WIB
Bisnis Sosial Berkelanjutan: Kisah Plana dalam Mengurangi Sampah Plastik
Plana mengubah limbah plastik dan sekam padi jadi bahan bangunan ramah lingkungan.
 
Nasional
05/02/2025 14:58 WIB
XL Axiata Berhasil Raih Kinerja Solid di Tahun 2024 Pendapatan Naik 6%, Laba Bersih Naik 45%
PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) berhasil meraih pertumbuhan positif kinerja yang solid di sepanjang tahun 2024. Perusahaan mencatatkan pertumbuhan pendapatan yang meningkat sebesar 6% dibandingkan periode yang sama tahun lalu (YoY), mencapai Rp 34,40 triliun.
 
Nasional
30/01/2025 08:52 WIB
BTN Syariah Bakal Jadi Pesaing Utama di Perbankan Syariah Nasional
BTN Syariah, Unit Usaha Syariah (UUS) milik PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) diperkirakan bakal menjadi pesaing utama di industri perbankan syariah nasional setelah nantinya resmi menjadi Bank Umum Syariah (BUS) sebelum tahun 2025 berakhir.
 
Industri
26/01/2025 17:00 WIB
Pengalaman Belanja Olahraga Baru di Decathlon Lippo Plaza Ekalokasari Bogor
Belanja peralatan olahraga di Decathlon Lippo Plaza Ekalokasari Bogor, nikmati konsep experience store dan coba langsung produk.
 
Nasional
23/01/2025 19:29 WIB
Sambut Libur Panjang Hari Besar Keagamaan, Whoosh Siapkan 173 Ribu Tempat Duduk
Menyambut libur panjang akhir pekan dalam rangka Hari Besar Keagamaan, PT KCIC memastikan kesiapan layanan Whoosh untuk memenuhi kebutuhan perjalanan masyarakat. Sebanyak 173.000 tempat duduk pada disediakan pada periode 24 s.d 29 Januari 2025 memberikan keleluasaan bagi penumpang…
 
Nasional
22/01/2025 17:22 WIB
DBS Foundation Alokasikan Rp100 Miliar untuk Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Rentan
Bank DBS Indonesia alokasikan Rp100 miliar untuk bantu perempuan, petani kecil, dan disabilitas melalui tiga program strategis.
Telkomsel